Sunday, February 27, 2011

Gunung Iliboleng

Iliboleng
Ketinggian 1.659 m (5.443 kaki)
Daftar Ribu
Lokasi
Lokasi Kabupaten Flores Timur, NTT
Koordinat 8°20'30" LS 123°15'30" BT
Geologi
Jenis stratovolcano
Letusan terakhir 1993

Gunung berapi Iliboleng (Iliboleng) adalah sebuah gunung berapi yang berada di tenggara kepulauan Adonara di wilayah Larantuka, Kabupaten Flores Timur, provinsi Nusa Tenggara Barat. Gunung ini tercatat terakhir kali meletus pada tahun 1885. Gunung ini memiliki beberapa kawah antara lain K1, K2, K3, K4, K5 (kawah utama) dan Kawah Riawale. Sejarah letusan pertama kali tercatat pada 1885 yang terdiri dari berbagai ledakan moderat. Ledakan yang diikuti lava tercatat pada letusan 1888.
 
 
 
sumber : http://id.wikipedia.org/wiki/Gunung_Iliboleng

Gunung Kelimutu

Gunung Kelimutu

Flores Moni Kelimutu.jpg
Ketinggian 1.639 meter (5.377 kaki)
Garis Lintang 8° 77′ LS
Garis Bujur 121° 82′ BT
Lokasi Pulau Flores, Indonesia
Jenis gunung kompleks
Letusan terakhir 1886
Listing Spesial Ribu

Gunung Kelimutu adalah gunung berapi yang terletak di Pulau Flores, Provinsi NTT, Indonesia. Lokasi gunung ini tepatnya di Desa Pemo, Kecamatan Kelimutu, Kabupaten Ende. Gunung ini memiliki tiga buah danau kawah di puncaknya. Danau ini dikenal dengan nama Danau Tiga Warna karena memiliki tiga warna yang berbeda, yaitu merah, biru, dan putih. Walaupun begitu, warna-warna tersebut selalu berubah-ubah seiring dengan perjalanan waktu.

Gunung Krakatau

Krakatau
Krakatoa (bahasa Inggris)

Gunung Krakatau pada lukisan abad ke-19.
Ketinggian 813 m (2.667 kaki)
Lokasi
Lokasi Selat Sunda,  Indonesia
Koordinat 6°6′27″LS,105°25′3″BT
Geologi
Jenis Kaldera vulkanik
Letusan terakhir 4 Agustus 2009

Saturday, February 26, 2011

Gunung Ceremai

Gunung Ceremai dari arah Cigugur, Kuningan

Gunung Ceremai (seringkali secara salah kaprah dinamakan "Ciremai") secara administratif termasuk dalam wilayah tiga kabupaten, yakni Kabupaten Cirebon, Kabupaten Kuningan dan Kabupaten Majalengka, Provinsi Jawa Barat. Posisi geografis puncaknya terletak pada 6° 53' 30" LS dan 108° 24' 00" BT, dengan ketinggian 3.078 m di atas permukaan laut. Gunung ini merupakan gunung tertinggi di Jawa Barat.
Gunung ini memiliki kawah ganda. Kawah barat yang beradius 400 m terpotong oleh kawah timur yang beradius 600 m. Pada ketinggian sekitar 2.900 m dpl di lereng selatan terdapat bekas titik letusan yang dinamakan Gowa Walet.

Gunung Puncak Jaya

Puncak Jaya Flag of Indonesia.svg

Gunung Puncak Jaya
Ketinggian 5.030 meter (16.502 kaki)
Daftar Ribu
Lokasi
Lokasi Papua , Indonesia
Pendakian
Rute termudah Ilaga (jalur utara),Singa dan Tembagapura (jalur selatan)

Gunung Rinjani

Gunung Rinjani

Gunung Rinjani dan sabana di kaki gunung.
Ketinggian 3.726[1]
Daftar Ultra
Ribu
Lokasi
Lokasi Lombok, Indonesia
Koordinat 8°25′S 116°28′E / 8.417°LS 116.467°BT / -8.417; 116.467
Geologi
Jenis Stratovolcano (aktif)
Letusan terakhir 2010
Pendakian
Rute termudah Sembalunlawang

Tuesday, February 15, 2011

Owa jawa

Owa jawa
Silbergibbon mit Nachwuchs.jpg
Status konservasi
Klasifikasi ilmiah
Kerajaan: Animalia
Filum: Chordata
Kelas: Mammalia
Ordo: Primates
Famili: Hylobatidae
Genus: Hylobates
Spesies: H. moloch
Nama binomial
Hylobates moloch
(Audebert, 1798)

Owa jawa (Hylobates moloch) adalah sejenis primata anggota suku Hylobatidae. Dengan populasi tersisa antara 1.000 – 2.000 ekor saja, kera ini adalah spesies owa yang paling langka di dunia. Owa jawa menyebar terbatas (endemik) di Jawa bagian barat.

Museum Tekstil

Museum Textil, Tampak Muka

Museum Tekstil menempati gedung tua di Jalan K.S. Tubun / Petamburan No. 4 Tanah Abang, Jakarta Pusat

Museum Bank Indonesia

Museum Bank Indonesia
 
Lokasi Museum Bank Indonesia

Museum Bank Indonesia adalah sebuah museum di Jakarta, Indonesia yang terletak di Jl. Pintu Besar Utara No.3, Jakarta Barat (depan stasiun Beos Kota), dengan menempati area bekas gedung Bank Indonesia Kota yang merupakan cagar budaya peninggalan De Javasche Bank yang beraliran neo-klasikal, dipadu dengan pengaruh lokal, dan dibangun pertama kali pada tahun 1828.

Museum Wayang

Museum Wayang
 
 
Gedung Museum Wayang
Bagian Gereja Tua yang masih berdiri

Museum Wayang adalah sebuah museum yang berlokasi di Jalan Pintu Besar Utara Nomor 27, Jakarta Barat.

Friday, February 11, 2011

Angkot

Sebuah Angkot yang berhenti di depan Jembatan penyeberangan orang di Tangerang
 
Angkot yang sedang menunggu penumpang di Tangerang

Angkutan Kota atau angkot adalah salah satu sarana perhubungan dalam kota dan antar kota yang banyak digunakan di Indonesia, berupa mobil jenis minibus atau van yang dikendarai oleh seorang sopir dan kadang juga dibantu oleh seorang kenek. Tugas kenek adalah memanggil penumpang dan membantu sopir dalam perawatan kendaraan (ganti ban mobil, isi bahan bakar, dan lain-lain). Setiap jurusan dibedakan melalui warna armadanya atau melalui angka.

Becak

Sebuah becak di kawasan Ciputat, Kabupaten Tangerang, Indonesia.
 
Sekumpulan becak di Bogor

Becak (dari bahasa Hokkien: be chia "kereta kuda") adalah suatu moda transportasi beroda tiga yang umum ditemukan di Indonesia dan juga di sebagian Asia.

Bentor

Sebuah Bentor

Bentor adalah kendaraan khas masyarakat Gorontalo. Ide kendaraan ini adalah becak yang di beri sepeda motor di bagian belakangnya. Walaupun secara hukum pihak berwajib (DLLAJR) provinsi Gorontalo tidak memberikan izin beroperasinya kendaraan ini, namun jumlah kendaraan ini dari hari ke hari makin bertambah.
 
 
 
sumber : http://id.wikipedia.org/wiki/Bentor

Thursday, February 10, 2011

Air Terjun Wera


 
Air terjun Wera terletak di ketinggian 100 mtr berada di Desa Balumpewa  Kabupaten Donggala , ± 1 Km dari jalan raya poros Palu-Donggala. Anda akan merasakan kesejukan yang begitu nikmat saat pertama kali menyentuh air di Air terjun ini. Airnya yang dingin terasa menghilangkan keletihan anda sewaktu menuju lokasi ini.

Air Terjun Maribaya


air terjun maribaya bandung

Maribaya berasal dari nama seorang perempuan sangat cantik yang menjadi sumber kehebohan bagi kaum laki-laki. Saking terpesona oleh kecantikannya, pemuda-pemuda di kampungya sering cekcok sehingga sewaktu-waktu bisa terjadi pertumpahan darah. Itulah gambaran keindahan Maribaya tempo dulu. Karena keindahan dan kenyamanan wilayah itu, lokasi pemandian air hangat itu diabadikan dengan nama Maribaya.

Pantai Bukit Batu

Pulau Belitung memang kaya akan panorama alam pantai-pantai indah nan naturalnya, kebanyakan orang luar yang pernah berkunjung ke pulau Belitung dengan menyaksikan beberapa pantai, berani berkata bahwa pantai-pantai yang ada di Pulau Belitung ini tidak kalah indahnya dengan pantai-pantai lain yang berada dikawasan lain Indonesia ini.

Pantai Bukit Batu dilihat dari atas bukit

Kepulauan Banda

Pulau Banda Besar dilihat dari Benteng Belgica
 
Kepulauan Banda terdiri dari sepuluh pulau vulkanis yang tersebar di Laut Banda, ±140 km sebelah selatan Pulau Seram dan 2.000 km sebelah timur Pulau Jawa. Kepulauan seluas 180 km² ini termasuk dalam wilayah Provinsi Maluku.

Wednesday, February 9, 2011

Pantai Batakan


Panorama Pantai Batakan, Tanah Laut.

Pantai Batakan adalah sebuah pantai di kecamatan Panyipatan, Kabupaten Tanah Laut, Kalimantan Selatan, Indonesia.
Di lepas pantai Batakan dapat kita jumpai Pulau Datu yang merupakan obyek wisata ziarah yaitu makam seorang ulama yang juga dianggap seorang wali Allah.
sumber :  http://id.wikipedia.org/wiki/Pantai_Batakan

Tuesday, February 8, 2011

Air Terjun Riam Merasap



 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
Keindahan alam bumi borneo sungguh menakjubkan dan menyimpan sejuta eksotisme yang luar biasa,sehingga wajar banyak orang luar kagum akan keindahan alam tanah Kalimantan ini.namun meskipun banyak tempat-tempat yang indah tersebut namun belumlah digarap secara maksimal oleh pemerintah maupun swasta,yang berinvestasi didunia industri pariwisata alam mini.

Air Terjun Melanggar


Pantai Sinam


Pantai Sinam berada di Kota Pemangkat atau sekitar 45 km dari Kota Sambas yang masih daerah bagian dari Kabupaten Sambas.Pantai ini memiliki ke-indahan yang alami apalgi menjelang terbenam matahari kita bis amelihat sunset. Meskipun pantai ini tidak begitu terkenal, namun pantai ini patut dikunjungi sebagai objek wisata bersama keluarga diakhir pekan.

Monday, February 7, 2011

SMASH Band

Smash-Boyband-Indonesia

Kalian pecinta artis-artis Korea, pasti tau dong Super Junior, SHinee, 2PM, Sm*sh… Naaahhhhh… kalau mereka itu dari Korea, di Indonesia sekarang ada Boyband juga. Namanya Sm*Sh juga.. tapi yang jelas beda lah sama yang Korea. Walaupun 99% gaya mereka sama. Bisa di bilang mereka njiplak juga sih..

Pantai Losari


Pantai Losari adalah sebuah pantai yang terletak di sebelah barat kota Makassar. Pantai ini menjadi tempat bagi warga Makassar untuk menghabiskan waktu pada pagi, sore dan malam hari menikmati pemandangan matahari tenggelam yang sangat indah.

Danau Tempe

Nelayan di Danau Tempe (tahun 1948-1949)

Danau Tempe merupakan danau yang terletak di bagian Barat Kabupaten Wajo, tepatnya di Kecamatan Tempe, sekitar 7 km dari Kota Sengkang menuju tepi Sungai Walanae. Danau Tempe yang luasnya sekitar 13.000 hektare ini memiliki spesies ikan air tawar yang jarang ditemui di tempat lain. Hal ini karena danau tersebut terletak diatas lempengan benua Australia dan Asia.[1]

Danau Matano

Senja di Danau Matano

Danau Matano adalah sebuah danau di Sulawesi Selatan, tepatnya berada di ujung selatan pulau Sulawesi di kota Sorowako, Kabupaten Luwu Timur. Danau ini memiliki kedalaman sejauh 600 meter (1.969 kaki), 382 meter di antaranya di atas permukaan laut. Menurut WWF, danau ini adalah danau terdalam di Asia Tenggara serta terdalam kedelapan di dunia.[1]

Uluwatu

Pura Luhur Uluwatu

Pura Luhur Uluwatu atau Pura Uluwatu merupakan pura yang berada di wilayah Desa Pecatu, Kecamatan Kuta, Badung. Pura yang terletak di ujung barat daya pulau Bali di atas anjungan batu karang yang terjal dan tinggi serta menjorok ke laut ini merupakan Pura Sad Kayangan yang dipercaya oleh orang Hindu sebagai penyangga dari 9 mata angin. Pura ini pada mulanya digunakan menjadi tempat memuja seorang pendeta suci dari Abad 11 bernama Empu Kuturan. Ia menurunkan ajaran Desa Adat dengan segala aturannya. Pura ini juga dipakai untuk memuja pendeta suci berikutnya, yaitu Dang Hyang Nirartha, yang datang ke Bali di akhir tahun 1550 dan mengakhiri perjalanan sucinya dengan apa yang dinamakan Moksah/Ngeluhur di tempat ini. Kata inilah yang menjadi asal nama Pura Luhur Uluwatu.[1]

Tenganan

Desa Tenganan
Peta lokasi Desa Tenganan
Provinsi Bali
Kabupaten Karangasem
Kecamatan Manggis
Lurah {{{nama pemimpin}}}
Luas 1.500 hektar
Jumlah penduduk 3.862 (2003)
 - Kepadatan -
Tenganan adalah sebuah desa tradisional di pulau Bali. Desa ini terletak di Kecamatan Manggis, Kabupaten Karangasem di sebelah timur pulau Bali. Tenganan bisa dicapai dari tempat pariwisata Candi Dasa dan letak kira-kira 10 kilometer dari sana.

Sunday, February 6, 2011

Pantai Sanur

Suasana di Pantai Sanur

Pantai Sanur adalah sebuah tempat pelancongan pariwisata yang terkenal di pulau Bali. Tempat ini letaknya adalah persis di sebelah timur kota Denpasar, ibukota Bali. Sanur berada di Kotamadya Denpasar.
Sanur saat Matahari Terbit

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...