Saturday, December 25, 2010

Sandhy Sondoro

Sandhy Sondoro
Sandhy Sondoro.jpg
Latar belakang
Genre Soul
Blues
MusikAkustik
Pekerjaan Penyanyi
Penulis lagu
Musisi
Instrumen Vokal
Gitar
Tahun aktif 2008–sekarang
Perusahaan rekaman Sondoro Music
Sony Music

Sandhy Sondoro (lahir di Jakarta, 12 Desember 1973; umur 37 tahun) adalah seorang penyanyi, pencipta lagu dan pemain gitar asal Indonesia yang memulai karier musiknya di Jerman. Sandhy Sondoro lahir dari keluarga yang mencintai musik. Di rumahnya selalu terdengar musik Pop Amerika, Folk, Jazz dan Blues dari permainan gitar ibu atau ayahnya sehari-hari.
Di Indonesia, Sandhy Sondoro mulai bermain musik di sebuah band ketika SMA. Sandhy membawakan lagu-lagu rock dari band Van Halen, Mr. Big atau The Black Crowes dalam band tersebut. Pada usia 18 tahun ia pergi mengunjungi pamannya di California dan tinggal di sana untuk beberapa waktu. Setahun kemudian ia pergi ke Jerman untuk belajar arsitektur.
Sandy memulai karier musiknya sebagai musisi jalanan di kota Berlin, mengamen di Metro, dan bermain musik dari pub ke pub. Di jalanan Berlin ini pula ia mulai dikenal dan berkenalan dengan sejumlah musisi dan produser.
Setelah mengeluarkan album bertitel Why don't We pada 25 April 2008, pada akhirnya karya musiknya mendapat apresiasi positif di Jerman dan negara-negara Eropa lainnya.

Diskografi

Album

 
 
 
sumber : http://id.wikipedia.org/wiki/Sandhy_Sondoro

No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...